5 Koin Indonesia Termahal, Harganya Bikin Sesek Napas, Kalau Punya Mending Jual!

Koin Indonesia Termahal (Image From: Pinterest/Dede Keder)
Koin Indonesia Termahal (Image From: Pinterest/Dede Keder)
0 Komentar

Selanjutnya adalah uang koin 50 perak atau Rp 50 keluaran tahun 1971. Koin itu juga dijual dengan harga yang luar biasa. Koin bergambar burung cendrawasih itu masing-masing dihargai ratusan ribu hingga jutaan rupiah.

5.  Uang Koin Rp 25 Tahun Emisi 1991

Koin Indonesia termahal yang terakhir adalah koin kuno Rp25 Tahun Emisi 1991. Koin ini memang telah ditarik dari peredaran koin.

Walaupun peredarannya sudah ditarik, dibeberapa situs jual beli online koin ini dijual dengan harga yang cukup mahal, yaitu sekitar ratusan ribu sampai puluhan juta rupiah.

Baca Juga:Ada di Sini! Tempat Jual Beli Uang Kuno di Jakarta, Ciptakan Pengalaman Menarik dengan Uang KunoCara Membuat Tteokbokki dengan Saus Gochujang yang Pedas, Seuhah Sampai Jadi Naga

Nah, itulah beberapa koin Indonesia termahal yang harus kamu ketahui. Semoga artikel ini dapat membantumu. (ipa)

0 Komentar