Mengenal Pohon Gayam: Pohon Kaya Manfaat yang Sering Dikaitkan Mitos Tempat Genderuwo

Mengenal Pohon Gayam: Pohon Kaya Manfaat yang Sering Dikaitkan Mitos Tempat Genderuwo (image from screenshot Youtube agus susanto)
Mengenal Pohon Gayam: Pohon Kaya Manfaat yang Sering Dikaitkan Mitos Tempat Genderuwo (image from screenshot Youtube agus susanto)
0 Komentar

Namun, pohon ini juga memiliki mitos yang cukup melekat di masyarakat sebab sering dikaitkan menjadi tempat tinggal makhluk halus seperti genderuwo.

Hal ini disebabkan pohon gayam juga banyak ditanam di area pemakaman serta kesan pohonnya dengan daun yang lebat dan berukuran tinggi menjadikan pohon ini terlihat seperti angker.

Oleh karena itu, buah gayam juga sering disebut sebagai buah genderuwo bagi masyarakat yang mempercayainya.

Baca Juga:Cari Tahu Tempat Jual Uang Kuno Asing di Marketplace 2023, Dijamin Kualitas Masih Asli!Cek Disini Grup Facebook Jual Beli Uang Kuno Jawa Barat, Dijamin Transaksi Makin Mudah

Namun, bagi masyarakat Jawa, pohon gayam memiliki nilai filosofis yang disebut dengan Gayam Gayuh Ayem.

Itulah informasi tentang pohon gayam yang merupakan pohon langka yang memiliki banyak manfaat serta mitos-mitos yang sering dikaitkannya. (inm)

0 Komentar