5 Rekomendasi Pengganti Daging untuk Penuhi Protein Kamu, Cocok buat Kamu si Vegan

5 Rekomendasi Pengganti Daging untuk Penuhi Protein Kamu, Cocok buat Kamu si Vegan (Image From: Pexels/Polina Tankilevitch)
5 Rekomendasi Pengganti Daging untuk Penuhi Protein Kamu, Cocok buat Kamu si Vegan (Image From: Pexels/Polina Tankilevitch)
0 Komentar

Edamame mengandung asam amino yang penting untuk mendukung berbagai fungsi tubuh.

Kandungan protein dalam satu cangkir edamame setara dengan protein yang terdapat dalam dada ayam satu ekor.

Tidak perlu khawatir mencari menu dengan menggunakan bahan ini, karena edamame bahkan dapat dinikmati secara langsung dengan rasanya yang lezat.

Baca Juga:Ini Dia Resep Ayam Barbeque untuk Menu Pesta Malam Tahun BaruFilm the Spiderwick Chronicles, Peperangan dengan Monster Jahat Mengerikan

5. Susu

Selain mudah dijumpai, susu juga dapat digunakan sebagai tambahan dalam berbagai resep makanan dan minuman.

Selain kandungan protein tinggi, susu juga mengandung nutrisi penting seperti kalsium, fosfor, dan vitamin B2 yang bermanfaat bagi kesehatan.

Nah, itulah beberapa rekomendasi pengganti daging yang bisa kamu konsumsi. Semoga artikel ini dapat membantumu. (ipa)

0 Komentar