PASUNDAN EKSPRES – Di dalam artikel ini ada beberapa syarat KUR BCA 2024 tanpa jaminan yang harus kamu catat.
Syarat KUR BCA 2024 Tanpa Jaminan, Ingin mengembangkan usaha tapi terkendala modal?
Kabar baiknya, Kredit Usaha Rakyat (KUR) BCA 2024 hadir untuk membantu!
Program pemerintah ini menawarkan pinjaman khusus pelaku UMKM dengan bunga ringan dan kemudahan akses,
Salah satunya tanpa jaminan untuk pinjaman tertentu.
Baca Juga:Tabel KUR BCA 500 Juta Terbaru 2024, Cek Disini!Tabel KUR BCA Tanpa Jaminan Terbaru 2024, Cek Disini!
Berikut ini ada beberapa syarat KUR BCA 2024 tanpa jaminan yang harus kamu catat.
Syarat KUR BCA 2024 Tanpa Jaminan
Syarat Umum
- Warga Negara Indonesia (WNI) yang memiliki Kartu Tanda Penduduk elektronik (KTP-el).
- Berbentuk perorangan atau badan usaha.
- Berusia minimal 21 tahun atau sudah menikah untuk nasabah perorangan.
- Usaha berjalan minimal 6 bulan.
- Tidak sedang memiliki KUR berjalan di bank lain.
- Tidak pernah menerima fasilitas kredit produktif.
- Memenuhi persyaratan dokumen sesuai jenis pinjaman.
Pinjaman Tanpa Jaminan Maksimal Rp50 Juta
- Pinjaman ini di tujukan untuk pembiayaan modal kerja.
- Riwayat keuangan yang baik menjadi faktor utama penentuankelayakan.
- Penilaian credit scoring akan dilakukan oleh bank.
- Dokumen pendukung usaha berupa Surat Keterangan Usaha (SKU) atau NIB dapat memperkuat pengajuan.
Pinjaman dengan Jaminan Maksimal Rp150 Juta
- Pinjaman ini bisa di gunakan untuk modal kerja, investasi, dan/atau pembiayaan lainnya sesuai kebutuhan usaha.
- Selain persyaratan umum, di butuhkan agunan berupa aset produktif seperti kendaraan, mesin, atau properti.
- Nilai agunan di sesuaikan dengan nominal pinjaman.
Keuntungan KUR BCA 2024
- Suku bunga kompetitif mulai dari 6% hingga 9% per tahun, lebih rendah dari pinjaman komersial.
- Bebas biaya administrasi dan provisi.
- Pencairan cepat dan mudah, termasuk pengajuan online.
- Jangka waktu pinjaman fleksibel hingga 5 tahun.
Nah jadi itulah beberapa syarat KUR BCA 2024 tanpa jaminan yang harus kamu catat.
Semoga Bermanfaat dan Terima Kasih.
(dbm)