PASUNDAN EKSPRES – Kini, uang koin kuno Indonesia menjadi daya tarik bagi kolektor yang bersedia mengeluarkan uang banyak demi mendapatkan koleksi impian mereka.
Uang koin kuno adalah bentuk koin yang sudah ada selama bertahun-tahun, bahkan mungkin berusia ratusan tahun.
Meskipun uang kuno sudah tidak lagi di gunakan dalam transaksi sehari-hari, tetapi sebagai barang antik, mereka memiliki nilai ekonomis dan memiliki nilai sejarah yang penting.
Baca Juga:Tersedia! Laptop Axioo Hype 2023: Kualitas dan Performa TerjangkauSuzuki Mendaftarkan Mobil Baru Kode 6N5VX: Jimny 5 Pintu di Indonesia?”
Lihat juga : 10 Cara Jual Uang Kuno ke Kolektor dan Bank Indonesia
Karena kelangkaannya, beberapa koin kuno Indonesia dapat memiliki harga yang sangat tinggi, mencapai puluhan hingga ratusan juta rupiah.
Salah satu contoh koin termahal adalah Flowing Hair Silver tahun 1795 dari Amerika Serikat dengan harga jual hingga Rp141 miliar. Namun, ada juga uang koin kuno Indonesia yang memiliki nilai jual yang tinggi.
Inilah beberapa jenis uang koin kuno Indonesia yang sangat dicari oleh para kolektor:
Daftar Uang Koin Kuno Indonesia dengan nilai tinggi
1.Uang koin bunga melati Rp500 (1992)
Untuk yang pertama ada koin bunga melati Rp 500 1992, uang ini terkenal karena gambar bunga melati yang merupakan simbol nasional Indonesia. Harganya bervariasi, bisa mencapai ratusan juta rupiah.
Nah untuk kalian yang mempunyai uang koin tersebut simpan lah dengan baik dan tabung lah agar jumlah koin satu ini banyak, setelah itu kalian bisa menjualnya dengan harga tertinggi.
2. Uang koin Rp100 (1973)
Menampilkan gambar rumah gadang. Harganya beragam, dari Rp1.000 hingga Rp100.000.000.
Baca Juga:Pengumuman Harga Mobil Listrik Fiat Topolino: Hanya Sekitar Rp 120 Juta!”Rahasia Sukses Bisnis Koin 1000 Kelapa Sawit: Keuntungan Mencapai Rp100 Juta!”
Lumayan kan guys jika kalian mempunyai uang koin kuno ini apalagi dengan jumlah yang banyak kalian bisa menjualnya dengan harga tertinggi lo.
3. Uang koin emas gambar Presiden Soeharto (1995)
Dibuat dari emas kuning 23 karat untuk memperingati 50 tahun Indonesia merdeka. Harganya bisa mencapai puluhan juta rupiah.